PKBM Basmala berdiri pada 9 Agustus 2009 yang didirikan oleh Bapak Misbachul Munir, M.S.I dan Bunda Zuzum Nurwakhidah, M.Pd yang pada awal berdiri berada di Desa Tambakan Kecamatan Gubug Kab Grobogan. Awal berdiri PKBM Menyelenggarakan layanan Kelompok Bermain (KB) Permata yang pada saat itu sangat diperlukan untuk anak usia dini sebelum memasuki jenjang berikutnya, selain program KB juga melaksanakan layanan pembelajaran Paket C (setara SMA)
PPDB (Penerimaan Peserta Didik Baru) adalah suatu proses penerimaan peserta didik di sebuah lembaga Pendidikan baik itu yang formal maupun non formal.
tahun ini YPIS Basmala mengadakan PPDB di jenjang pendidikan yang diselenggarakan mulain dari Kelompok Bermain Permata, TPA Permata Bangsa, TK Karakter Basmala, Kesetaraan A/SD Tahfidz Basmala. Paket B (Setara SMP/MTs), dan Paket C (Setara SMA/MA).
adapun syarat pendaftarannya bisa langsung datang ke YPIS Basmala yang beralamat di Jln. Pilangsari Raya No. 99 Desa Gubug Kec Gubug Kab Grobogan Tengah dan bisa mengisi formulir pendaftara online, dengan link sebagai berikut.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar